SIMPUL (TALI-TEMALI)
Simpul memiliki arti
seni menyambugkan bahan-bahan elastis misalanya tali, dan membuat anyaman yang
dibuat dari tali-tali, senar, atau fiber.
JENIS-JENIS TALI
Banyak jenis-jenis tali
yang bisa kita gunakan diantaranya :
1. Tali ijuk,
2. Tali rami /henap,
3. Tali bambu,
4. Tali katon,
5. Tali nilon,
6. Tali sintetik,
7. Tali plastik, dsb.
Dari jenis tali-tali itu, tali plastik adalah tali yang paling sulit di gunakan karena licin. Tali mempunyai dua buah ujung dan bagian yang memanjang disebut bada tali.
SIMPULAN TALI
Simpulan talli terdiri
dari 4 bagian / sambungan, yaitu :
1.
Pancung,
2.
Sengkelit,
3.
Sosok,
4.
Simpul,
SIMPUL (KNOTS)
1.
Simpul Ujung Tali :
Kegunaannya
untuk untuk mencegah pintalan tali terurai.
1.
Simpul Pangkat
Kegunaannya
adalah :
a. Memulai
ikatan,
b. Mengikatkan
tali pada tiang, dan
c. Membuat
tandu.
1.
Simpul Mati
Mempuyai
kegunaan yaitu :
a. Untuk
mengakhiri suatu ikatan.
b. Untuk menyambung dua utas tali yang sama
besarnya dalam keadaan kering.
1.
Simpul Anyam
Kegunaannya
untuk menyambung dua utas tali yang besarnya tidak sama dalam keadaan kering.
Dan masih banyak lagi.
IKATAN-IKATAN
1. Ikatan
Penegang :
Gunanya untuk menegangkan tali yang kendur.
2. Ikatan
Palang :
Gunanya untuk mengikat 2 buah tongkat / tianng
yang posisinya berpalangan, menyiku (Tegak lurus 90 derajat).
3. Ikatan
Silang :
Gunanya untuk mengikat dua dua buah tongkat /
tiang yang posisinya bersilangan.
4. Ikatan
Canggah :
Gunanya untuk menyambung dua buah tongkat / tiang
atau lebih, dengan kedudukan tegak lurus dengan tujuan memperpanjang tongkat.
Udah dulu ya… semoga bermanfaat…. Salam pramuka.
v
Tidak ada komentar:
Posting Komentar